Modus Penipuan Via WhatsApp

LAMPUKUNING.ID, KOTA JAMBI-Hati-hati Penipuan Yang Mengatasnamakan anggota DPRD Kota Jambi Dari Fraksi Golkar Kemas Faried Alfarelly.

Bacaan Lainnya

Aksi Penipuan Oleh oknum tidak bertanggung Jawab yang mengatasnamakan Kemas Faried alfarelly dengan modus Menggunakan WhatsApp sekaligus Foto Kemas Faried.

Anggota DPRD Kota Jambi Yang biasa di sapa Faried Menjelaskan Modus Oknum tidak Bertanggung jawab itu Menawarkan lelang mobil di KPKLN, oknum tidak bertanggung jawab itu di dalam chatingan WhatsApp tersebut ia Menyebutnya bahwa ia sudah Mendapatkan jatah 3 mobil yang bisa untuk di lelang, “jelasnya.

Beraninya penipu ini bahkan bisa ditelpon dengan nomor tersebut. Selain itu penipu juga memberikan foto Kemas Faried Alfarelly sedang rapat dewan dengan anggota dewan lainnya.

“Saya diberi tau oleh staf DPDRI yang memberikan nomor ini, ” Ujar Faried.

Berikut screenshot percakapan whatsapp.

Faried juga minta agar siapa saja yang dihubungi dengan modus apapun untuk tidak langsung percaya, “tutupnya. (Rz)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *